Pekan Kebudayaan Daerah Singkawang 2025 Resmi Dibuka, Wawako Muhammadin Tekankan Pentingnya Pelestarian Budaya

Wakil Wali Kota Singkawang, Muhamamdin dan jajaran Forkompinda saat membuka kegiatan Pekan Kebudayaan Daerah-Media Center Singkawang-dokumen istimewa
Adapun kegiatan pada Pekan Kebudayaan Daerah 2025 meliputi Singkawang Street Fashion, Festival Barongsai Tradisional se-Kalbar, Festival Tari Melayu se-Kalbar, Festival Tari Dayak se-Kalbar, Singkawang Menari, Singkawang Berdendang, Gerakan Seniman Masuk Sekolah, Pentas Seni Budaya, Permainan Tradisional, Pameran Gerakan Satu Sekolah Satu Kearifan Lokal, serta Sosialisasi Hari Pantun Nasional.
Sumber: media center singkawang