PONTIANAKINFO.DISWAY.ID - Badan Meteorologi , Klimatologi, dan Geofisika (BMKG ) menggelar Operasi Modifikasi Cuaca (OMC) serentak di 5 Provinsi di Indonesia yang dinilai rawan Kebakaran Hutan dan Lahan (Karhutla).
Adapun 5 Provinsi yang menjadi sasaran OMC adalah adalah Riau, Jambi, Sumatra Selatan, Kalimantan Barat, dan Kalimantan Tengah. “OMC ini dilakukan dalam rangka bentuk antisipasi bencana kekeringan dan Karhutla,” kata Kepala BMKG Dwikorita Karnawati melalui pernyataan resmi BMKG Rabu (19/6/2024) dikutip dari HarianDisway. BACA JUGA:Warga Melawi Resah Lahan Cakrawala Cemari Air Bersih Adapun jadwal pelaksanaan OMC di Riau dilaksanakan pada 14 Juni hingga 3 Juli 2024, Jambi 20 Juni-1 Juli 2024, Sumatera Selatan 3 Juli-12 Juli 2024, Kalimantan Barat 25 Juni-5 Juli 2024, dan Kalimantan Tengah tahap 5 Juli-15 Juli 2024. Lebih lanjut, berdasarkan hasil analisis dan monitoring BMKG, pada Juli hingga September 2023 pada provinsi target OMC diperkirakan mengalami kekeringan dan rawan terjadi Karhutla.BMKG Gelar OMC di 5 Provinsi Rawan Karhutla, Termasuk Kalbar
Kamis 20-06-2024,20:41 WIB
Editor : Tim Redaksi
Kategori :
Terkait
Kamis 17-04-2025,13:52 WIB
Telkom Regional IV Kalimantan Jalin Sinergi Digitalisasi dengan Pemprov Kalbar
Senin 14-04-2025,11:59 WIB
Edi Minta Dukungan Pusat dan Provinsi Bangun Infrastruktur Strategis di Pontianak
Kamis 10-04-2025,21:11 WIB
Pemkab Kubu Raya Gelar Bimtek Manajemen Risiko 2025, Bahas Sinkronisasi Kebijakan Pusat dan Daerah
Sabtu 05-04-2025,10:17 WIB
BMKG Kalbar Keluarkan Peringatan Dini Cuaca Tiga Hari ke Depan, 5-7 April 2025
Jumat 04-04-2025,08:42 WIB
BMKG Kalbar Keluarkan Peringatan Dini Cuaca Tiga Hari ke Depan, 4-6 April 2025
Terpopuler
Jumat 18-04-2025,22:10 WIB
POM DPD Melawi Layangkan Somasi Adat Terbuka, Netizen Soroti Dugaan Kepentingan Pribadi
Sabtu 19-04-2025,14:05 WIB
Poltekkes Kemenkes Empat Lawang: Membangun Tenaga Kesehatan Profesional di Sumatera Selatan
Sabtu 19-04-2025,13:30 WIB
Program 100 Hari Kerja, Wali Kota dan Wakil Walikota Pontianak Gencarkan Gotong Royong Bersih-Bersih Parit
Sabtu 19-04-2025,09:18 WIB
BMKG Rilis Potensi Hujan Harian di Kalimantan Barat Seminggu ke Depan, 19-25 April 2025
Sabtu 19-04-2025,13:52 WIB
Poltekkes Sumatera Selatan Hadirkan Pendidikan Kesehatan Berkualitas di Palembang
Terkini
Sabtu 19-04-2025,14:05 WIB
Poltekkes Kemenkes Empat Lawang: Membangun Tenaga Kesehatan Profesional di Sumatera Selatan
Sabtu 19-04-2025,13:57 WIB
Poltekkes Kemenkes Banyuasin: Pilar Pendidikan Kesehatan di Sumatera Selatan
Sabtu 19-04-2025,13:52 WIB
Poltekkes Sumatera Selatan Hadirkan Pendidikan Kesehatan Berkualitas di Palembang
Sabtu 19-04-2025,13:30 WIB
Program 100 Hari Kerja, Wali Kota dan Wakil Walikota Pontianak Gencarkan Gotong Royong Bersih-Bersih Parit
Sabtu 19-04-2025,09:18 WIB