Kalau kamu merasa selama ini menabung masih sering gagal atau gak maksimal, bisa jadi kamu masih terjebak dalam pola-pola keliru seperti yang sudah dibahas sebelumnya, entah karena tidak konsisten, tidak punya tujuan jelas, atau menabung hanya kalau ada sisa uang. Jangan khawatir, kebiasaan bisa diubah pelan-pelan. Mulailah dengan langkah kecil tapi konsisten.
Salah satu cara agar menabung lebih terarah adalah dengan memilih produk tabungan yang sesuai kebutuhan. Bukan cuma soal tempat menyimpan uang, tapi juga soal bagaimana tabungan itu bisa bantu kamu tumbuh.
Bank Neo Commerce melalui aplikasi neobank punya Tabungan NOW yang dirancang agar proses menabung jadi lebih praktis dan terasa hasilnya. Tabungan ini cocok untuk kamu yang ingin membangun kebiasaan finansial sehat tanpa ribet, karena kamu bisa mulai kapan saja dan dari nominal berapa pun.
Keunggulan lain dari Tabungan NOW adalah bunga kompetitif sebesar 4,25% per tahun yang cair setiap hari. Artinya, kamu bisa melihat tabunganmu bertumbuh secara real-time, bukan cuma diam di tempat. Ini bisa jadi motivasi tambahan buat kamu agar terus menabung secara konsisten.
Dengan bunga harian, kamu bukan cuma menyimpan uang, tapi juga mengembangkan nilainya. Jadi, tunggu apa lagi? Saatnya ubah niat jadi tindakan nyata, dan mulai membiasakan diri menabung dengan cara yang lebih cerdas lewat Tabungan NOW.
Download aplikasi neobank di PlayStore atau App Store dan persiapan biaya menikah dan berumah tangga di Tabungan NOW sekarang.
Cek info lebih lanjut dan terbaru di link Tabungan NOW.
***
PT Bank Neo Commerce Tbk berizin dan diawasi Otoritas Jasa Keuangan (OJK) & Bank Indonesia (BI), serta merupakan bank peserta penjaminan Lembaga Penjamin Simpanan (LPS).
Press release ini telah tayang di VRITIMES