Harga Bahan Pokok di Pasar Singkawang Stabil Menjelang Idulfitri

Minggu 16-03-2025,13:16 WIB
Reporter : Muhammad Zibi Alifiqri, S. Pd
Editor : Muhammad Zibi Alifiqri, S. Pd

Cabai merah keriting: Rp80 ribu per kilogram

Cabai merah besar: Rp80 ribu per kilogram

Daging sapi: Rp160 ribu per kilogram

Daging ayam ras: Rp38 ribu per kilogram

Telur ayam ras: Rp30 ribu per kilogram.

BACA JUGA:Angin Kencang Terjang Pasar Juadah Ramadhan Fair Singkawang 2025, Sejumlah Stand Rusak

Harga Minyak Goreng dan Gula Pasir Tetap Terkendali

Harga minyak goreng dan gula pasir juga masih dalam batas wajar. Berikut rincian harga terbaru:

Minyak goreng: Rp23 ribu per kilogram

Minyak curah: Rp18 ribu per kilogram

Gula pasir: Rp18 ribu per kilogram

Tepung terigu: Rp11 ribu per kilogram

Tepung kemasan: Rp13 ribu per kilogram.

BACA JUGA:Makan Bergizi Gratis di Sekolah Singkawang Tetap Berjalan di Bulan Puasa, Ini Daftar Menunya

Harga Ikan dan Jagung Tetap Stabil

Selain bahan pokok utama, harga ikan dan jagung juga dipastikan stabil menjelang Lebaran:

Kategori :