Kolaborasi Kuliner yang Menyatukan Istanbul dan Jakarta
“Kami merasa terhormat dapat menyambut Chef Volkan Gür di Swissôtel Jakarta PIK Avenue dan memperkenalkan kekayaan kuliner Turki kepada para tamu kami,” kata Edi Pancamala, Cluster Executive Chef Swissôtel Jakarta PIK Avenue dan Mercure Jakarta Pantai Indah Kapuk.
Chef Volkan Gür menambahkan, “Kolaborasi antara Swissôtel The Bosphorus, Istanbul dan Swissôtel Jakarta PIK Avenue adalah kesempatan unik untuk memperkenalkan cita rasa autentik Turki ke dunia kuliner Jakarta. Kami berharap pengalaman bersantap Ramadan ini dapat menciptakan momen tak terlupakan yang mempererat kebersamaan keluarga dan teman-teman.”
Untuk informasi lebih lanjut dan reservasi, silakan hubungi 021 2257 1188 atau WhatsApp 0852 8088 8355, atau pantau Instagram kami di @swissoteljakartapik, @thechinesenational, dan @summers_atthepool.