PONTIANAKINFO.DISWAY.ID - Memasuki bulan Juni 2024, menjadi salah satu persiapan penting bagi institusi Polri mengingat pada 1 Juli mendatang Polri akan merayakan Hari Bhayangkaranya yang ke-78.
Beragam rangkaian juga tak luput diselenggarakan oleh Polri dalam memeriahkan Hari Bhayangkara, salah satunya yakni Lomba Debat Hukum yang digelar oleh Polda Kalimantan Barat pada Selasa lalu (4/6). Gelaran lomba debat hukum yang dibuka langsung oleh Kapolda Kalbar Irjen Pol Pipit Rismanto, S.I.K., M.H tak sedikit diikuti oleh tim-tim yang mewakili masing-masing Universitas yang tersebar di wilayah Kalimantan Barat. Universitas Kapuas Sintang merupakan salah satu tim perwakilan yang diutus dalam pagelaran loma debat hukum tersebut. Bersaing dengan banyaknya Universitas yang ada, Universitas Kapuas Sintang atau yang kerap disapa UNKA ini menyabet peringkat ke-4 bersanding dengan masing-masing juara yakni Universitas Panca Bhakti, Universitas Tanjungpura Pontianak dan Universitas Muhammadiyah. Atas perolehan tersebut Kapolres Sintang melalui Kasikum Polres Sintang, IPTU Wahyudin tak luput mengapresiasi Universitas Kapuas Sintang yang telah turut serta dalam kemeriahan Hari Bhayangkara Ke-78. “Kalah dan menang tentunya hal yang biasa, tapi jangan berkecil hati karena peringkat 4 itu juga merupakan torehan yang sangat baik sehingga kita dari Polres Sintang juga menyampaikan apresiasi baik kepada peserta maupun Universitas Unka Sintang” Ujar Kasikum. Publish: RifaldiPolda Kalbar Gelar Lomba Debat Hukum Peringati Hari Bhayangkara Ke-78, Unka Sintang Raih Peringkat Ke-4
Kamis 06-06-2024,22:04 WIB
Editor : Rifaldi
Kategori :
Terkait
Jumat 24-01-2025,17:57 WIB
Polres Mempawah Gelar Apel Pasukan Operasi Liong Kapuas untuk Pengamanan Imlek 2576 dan Cap Go Meh 2025
Sabtu 18-01-2025,16:02 WIB
Pemkab Mempawah dan Polri Bersinergi Dalam Rangka Dukung Program Ketahanan Pangan
Sabtu 28-12-2024,14:54 WIB
Satgas Pamtas RI-Malaysia Temukan 1 Kg Sisik Trenggiling Ilegal di Ketungau Hulu
Jumat 06-12-2024,21:01 WIB
Tim Satgas Kawasan Tanpa Rokok (KTR) Kota Pontianak Gelar Razia di Kawasan Umum
Selasa 03-12-2024,16:04 WIB
Strategi TNI-Polri dalam Pengamanan Pilkada Kubu Raya 2024: Antisipasi Potensi Gangguan Kamtibmas
Terpopuler
Sabtu 01-02-2025,09:12 WIB
BMKG Kalimantan Barat Keluarkan Peringatan Dini Cuaca Tiga Hari ke Depan, 1- 3 Februari 2025
Sabtu 01-02-2025,22:03 WIB
Gratis Promosi Acara Kampus: CLAV Digital Dukung Mahasiswa Tingkatkan Eksposur
Sabtu 01-02-2025,22:58 WIB
Reputasi Anda Adalah Realitas Anda: Bagaimana Cara Memperkuat Citra Umum Anda
Sabtu 01-02-2025,21:16 WIB
Kemeriahan Perayaan Imlek Mall@Alam Sutera Bertajuk ‘Year Of Fortune’
Sabtu 01-02-2025,13:18 WIB
Mulai 1 Februari 2025, Gas LPG Tiga Kg Tidak di Jual di Pengecer Lagi
Terkini
Minggu 02-02-2025,00:07 WIB
BRI Finance Berikan Perabotan Kantor Ramah Lingkungan Untuk Dukung Kegiatan Pendidikan di PKBM Himmata
Sabtu 01-02-2025,22:58 WIB
Reputasi Anda Adalah Realitas Anda: Bagaimana Cara Memperkuat Citra Umum Anda
Sabtu 01-02-2025,22:03 WIB
Gratis Promosi Acara Kampus: CLAV Digital Dukung Mahasiswa Tingkatkan Eksposur
Sabtu 01-02-2025,21:16 WIB
Kemeriahan Perayaan Imlek Mall@Alam Sutera Bertajuk ‘Year Of Fortune’
Sabtu 01-02-2025,13:18 WIB